Hayaidesu Hadirkan Pelindung Honda ADV160 di IMOS 2022
Di IMOS 2022, produsen aksesori motor yang bernama Hayaidesu memamerkan dan menjual produk buatannya yang terbuat dari karet.
Di IMOS 2022, produsen aksesori motor yang bernama Hayaidesu memamerkan dan menjual produk buatannya yang terbuat dari karet.
Beragam produk aftermarket turut meramaikan ajang Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2022. Salah satunya adalah Hayaidesu yang turut meramaikan pameran motor di JCC Senayan, Jakarta.
V-Kool selama ini terkenal dengan produk kaca film dan Paint Protection Film (PPF) yang berkualitas. Di ajang IMOS 2022, V-Kool meluncurkan produk terbaru PPF untuk spidometer.
Hayaidesu merupakan merek yang menghadirkan body protector untuk motor. Merek yang satu ini menghadirkan banyak pelindung pada motor-motor keluaran terkini dengan harga paketan.
Honda Vario 160 menjadi skutik terbaru andalan dari PT Astra Honda Motor (AHM) yang diluncurkan beberapa waktu lalu. Skutik ini pun sudah banyak dimodifikasi oleh para pecinta otomotif.
Hayaidesu turut hadir dalam pameran Pasar Jongkok Otomotif (Parjo) 2022 di Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur. Di pameran ini, Hayaidesu menghadirkan beragam produk aksesoris.