Mulai Hari ini Ada "Indonesia Wheels Day", Pesta Pelek Nasional
Perhelatan langka bagi pecinta modifikasi kaki-kaki serasi
Perhelatan langka bagi pecinta modifikasi kaki-kaki serasi
Toyota Voxy generasi terbaru desainnya memang lebih mewah. Itu juga yang membuat Mr. D memilih Voxy ini sebagai mobil barunya, "Saya suka dengan desain barunya," ujar Mr. D.
Coupe sport terbaru dari Brabus ini menggunakan basis Mercedes-AMG GT 63 S E-Performance dan dirancang untuk memberikan pengalaman berkendara yang tidak ada tandingannya.
Pria yang bernama Syahrul ini memutuskan membeli Honda Monkey beberapa tahun silam.
Arif Hilman Gardayudia adalah pemilik Honda Civic Turbo yang sudah full modif ini. "Padahal awalnya niat beli Civic ini mau standaran aja...malah jadi seperti ini, hahaha," gelak Arif, sapaannya.
Di awal tahun 2004, Toyota Kijang Kapsul yang ketika itu sudah berumur 7 tahun sudah mau masuk 'masa pensiun'.
Terakhir OtoMods bertemu dengan pria yang bernama Steven Andy ini sekitar 3 tahun silam. Saat itu ia masih memamerkan Honda Civic FD hitam yang sudah dimodifikasi juga.
TTS Performance tampaknya kerap memodifikasi motor-motor kencang, dibuat lebih kencang lagi. Kali ini adalah Honda CB1000R yang dipasangkan supercharge pada mesinnya.
Komunitas sepeda motor Honda yang tergabung dalam Ikatan Motor Honda Karawang (IMHK) melakukan kegiatan nonton bareng World Superbike (WSBK) Mandalika.
Wuling kembali menggebrak pasar lewat SUV terbaru mereka yakni Alvez. Mobil yang dijual mulai dari Rp 209 juta pun sempat menarik banyak perhatian di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023.
Suzuki Grand Vitara dipamerkan dalam ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 kemarin. Meski sudah dipamerkan, namun mobil yang satu ini belum dijual ke pasar Indonesia.
Pembalap muda saat ini semakin banyak yang bersaing kompetitif di kancah balapan dalam negeri. Salah satunya adalah David Djaja yang masih berusia belia namun mampu bersaing secara kompetitif.
Honda Performance Development yang bermarkas di California, Amerika Serikat menghasilkan karya yang cukup mengesankan. Bagaimana tidak, divisi yang satu ini mampu menghadirkan Honda CR-V Hybrid Racer.
Seperti yang kami beritakan sebelumnya, di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023, PLN menghadirkan konversi motor listrik. Selain Yamaha Scorpio Chopper, terdapat KLX 150 BF listrik.
Ikatan Motor Honda Jawa barat (IMHJB) dari Koordinator Wilayah 5 melakukan kemah di Tasikmalaya. Kegiatan ini dilakukan guna mempererat tali silaturahmi antar komunitas Honda.
Motor kustom di Indonesia tampaknya modifikasinya semakin menarik belakangan ini. Bukan hanya dapat diubah secara tampilan, tetapi secara mesin juga bisa dikonversi ke tenaga listrik.
Di booth Wuling Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 bukan hanya terdapat mobil-mobil baru saja. Di antaranya terdapat dua Wuling Air Ev yang sudah dimodifikasi loh.
Ratusan pengguna Honda CBR series di Jawa Barat berkumpul bersama untuk memperkuat tali persaudaraan. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka Jambore Wilayah 1 CBR Club Indonesia (CCI) Korwil Jawa Barat.
Modifikasi di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 bukan hanya dari aftermarket saja. Tetapi pihak pabrikan pun turut meramaikannya lewat modifikasi.
Bukan sekedar menghadirkan produk lampu baru, Autovision juga memberikan sejumlah promo menarik di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023. Produk yang dihadirkan pun cukup beragam.