VIDEO: Ada Modifikasi Apa Saja di GJAW 2023? | OtoMods - Indonesia
Gaikindo kembali menggelar pameran otomotif yang bertajuk Jakarta Auto Week (GJAW) 2023. Pameran ini menghadirkan banyak mobil-mobil baru untuk dipasarkan ke konsumen.
Gaikindo kembali menggelar pameran otomotif yang bertajuk Jakarta Auto Week (GJAW) 2023. Pameran ini menghadirkan banyak mobil-mobil baru untuk dipasarkan ke konsumen.
MG Indonesia berkolaborasi bersama seniman lokal dalam menghadirkan mobil dengan tampilan kreatif. Terdapat dua mobil yang mendapat sentuhan kreatif yakni New MG ZS dan MG 5 GT.
Pameran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2023 kembali digelar di Jakarta Convention Center, Senayan. Pameran otomotif ini berlangsung pada 10-19 Maret 2023.
Knalpot kerap menjadi komponen yang pertama kali dimodifikasi oleh pemilik motor. Biasanya modifikasi knalpot membuatnya menjadi lebih racing.
Pertamina menjadi sponsor resmi tim balap SAG Racing Team yang berkancah di ajang Moto2 dan FIM CEV Moto2. Oleh karenanya, motor yang digunakan oleh tim ini pun memiliki livery yang cukup menarik.
Sebelumnya kami sudah pernah membuat artikel tentang Mazda MX-5 Miata yang dibuat menjadi sebuah speedster. Namun pada artikel sebelumnya adalah generasi pertama Miata yang dimodifikasi.
Vespa Sprint memang banyak diandalkan para pecinta skuter Italia ini untuk dimodifikasi. Pasalnya skuter yang satu ini sesuai dengan namanya memiliki tampilan yang racing.
Vespa Sprint yang dimodifikasi menjadi street racing telah kita bahas di artikel sebelumnya. Kali ini OtoMods ingin membedah semua spesifikasi dari Vespa Sprint tersebut.
Vespa Sprint memang banyak diandalkan para pecinta skuter Italia ini untuk dimodifikasi. Pasalnya skuter yang satu ini sesuai dengan namanya memiliki tampilan yang racing.
V-Kool selama ini terkenal dengan produk kaca film dan Paint Protection Film (PPF) yang berkualitas. Di ajang IMOS 2022, V-Kool meluncurkan produk terbaru PPF untuk spidometer.
Ajang balap Drag Race memang selalu ada peminatnya sejak dulu kala.
Vespa matic dengan gaya racing look sedang banyak digemari oleh para pemilik skuter Italia tersebut. Modifikasi racing look ini memang membuat tampilan motor lebih sporty dan agresif daripada standar.
Vespa matic adalah skuter Italia yang sedang banyak digemari oleh berbagai kalangan saat ini. Bahkan tidak sedikit yang melakukan modifikasi pada skuter yang masuk dalam kategori premium itu.
Modifikasi knalpot tampaknya harus dilakukan oleh para pecinta roda dua di Indonesia. Biasanya knalpot dapat dimodifikasi dengan komponen aftermarket atau dibuat secara kustom.
Peugeot 306 milik Sonny Boedhuwibowo ini memang bukan sekedar Singa Prancis biasa, karena mobil in sudah dimodifikasi sampai bisa turun di drag race dan juga dipakai harian.
Beberapa mobil Jepang biasanya dimodifikasi dengan gaya yang mengacu mengacu ke arah JDM. Namun kali ini sedikit berbeda karena terdapat Mazda MX-5 yang dimodifikasi menjadi sebuah speedster.
Modifikasi knalpot menjadi lebih racing menjadi sebuah keharusan bagi para pecinta sepeda motor. Knalpot racing biasanya memiliki suara yang kencang sehingga membuat performa motor lebih meningkat.
AdiPro kembali menggelar kegiatan yang meriah dan seru dengan tema Jakarta Motofest Session 2. Kegiatan ini merupakan kelanjutan dari event sebelumnya yakni Jakarta Motofest Session 1.
Modifikasi MINI Cooper S milik Mr. Sun sudah OtoMods bahas dari segi ubahan pada tampilannya. Mobil dari Thailand ini memiliki konsep racing yang bukan hanya hadir pada tampilannya saja.
Honda Vario adalah salah satu kendaraan roda dua bertransmisi automatic keluaran pabrik dari Jepang yaitu Honda. Motor ini pertama kali menjajali aspal di Indonesia sejak tahun 2006.