Dunia Modifikasi Mobil di Indonesia Disebut Lebih Baik dari Malaysia
Indonesia dan Malaysia menjadi negara yang sama-sama memiliki industru otomotif, khususnya modifikasi. Meskipun secara geografis berdekatan, ternyata kedua negara tersebut berbeda.
Indonesia dan Malaysia menjadi negara yang sama-sama memiliki industru otomotif, khususnya modifikasi. Meskipun secara geografis berdekatan, ternyata kedua negara tersebut berbeda.
Berbagai macam cara dilakukan oleh para komunitas motor untuk melakukan acara tertentu seperti baksos atau acara lainnya.
Pecinta mobil memang bukan hanya di Jakarta saja, daerah-daerah lain di luar Ibukota memang memiliki banyak peminat di kegiatan roda empat. Seperti dari kota hujan yaitu Bogor
Toyota Celica TA22 adalah salah satu cikal bakal sports car Toyota di tahun '70an, dan sekarang sudah masuk mobil kolektor.
Honda Civic Estilo dengan wide body kit Pandem sudah OtoMods bahas dalam beberapa artikel. Banyaknya ubahan di sisi eksterior ternyata tidak kalah dengan modifikasi di bagian mesinnya.
Hot Wheels Legends Tour merupakan ajang kontes modifikasi dengan misi mencari mobil terunik dan terbaik di seluruh dunia. Kontes ini memiliki beberapa tahap kompetisi dan pemenangnya akan diabadikan.
Komunitas Yamaha Fazzio Owners Club Indonesia (FOCI) telah berdiri semenjak motor tersebut diluncurkan oleh pabrikan. Dimulai dari Jakarta, kini komunitas tersebut telah menyebar ke berbagai daerah.
Nissan Navara Motorhome dipamerkan di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022 di booth Karoseri Laksana. Mobil yang satu ini telah mendapatkan modifikasi hingga menjadi hunian.
Merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan ke-77 Republik Indonesia, komunitas motor Yamaha mengadakan touring. Komunitas Yamaha yang melakukan touring kali ini terhimpun dalam YRFI.
Modifikasi Nissan Navara Motorhome telah kami bahas dalam beberapa artikel belakangan ini. Modifikasi ini cukup menarik karena mengubah mobil menjadi memiliki fasilitas yang memadai seperti rumah.
50 orang bikers Honda dari perwakilan beragam komuntas merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-77. Para komunitas ini melakukan Convoy Merdeka pada 17 Agustus 2022 kemarin.
Komunitas dari Ikatan Motor Honda Jawa Barat (IMHJB) mengadakan touring ke Ciwidey. Agenda ini diberi nama 'Touring Bari Hunting' yang digelar oleh PT Daya Adicipta Motora (DAM).
Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022 secara resmi diselenggarakan di Indonesia Convention Center (ICE) BSD, Tangerang, Banten.
Hari ulang tahun Yamaha berlangsung pada akhir Juli 2022 kemarin yang turut dimeriahkan di berbagai daerah. Salah satunya adalah Dealer Yamaha di area Sumatera yang menggelar beragam aktivitas.
Komunitas Honda Vario Riders Club (HVRC) Bandung mengadakan kopdar pada hari Minggu 31 Juli 2022 lalu. Kopi darat ini juga berbarengan dengan komunitas motor lainnya yakni Bandung Owners ADV
Mencuci mobil menjadi salah satu bentuk perawatan sang pemilik terhadap tunggangan kesayangan. Dengan rajin mencuci, mobil menjadi terlihat bersih serta merawat kualitas cat agar tidak kusam.
Bikin fitment kaki-kaki mobil menjadi lebih ceper banyak didambakan oleh para pengguna roda empat. Dengan kaki-kaki yang ceper tentu membuat tampilan mobil menjadi lebih proper lagi.
Komunitas pemilik motor Ducati yakni Ducati Official Club Indonesia (DOCI) telah mengadakan touring Jakarta-Yogyakarta pada tanggal 22-24 Juli kemarin. Kegiatan ini turut didukung oleh sang APM.
Honda PCX Club Indonesia (HPCI) menggelar Jambore Wilayah 2 Jawa Barat-Banten pada 23 Juli lalu. Jambore kali ini digelar di Pantai Tirta Ayu, Balongan, Indramayu, Jawa Barat.
Kaki-kaki alias suspensi pada sebuah mobil menjadi hal yang kerap dimodifikasi untuk mendongkrak penampilan. Modifikasi pada kaki-kaki harus dikerjakan oleh bengkel yang tepat.